Sabtu, 23 Juli 2016

MEMBANGUN WADAH KREATIF DAN INOFATIF WIRAUSAHA MAHASISWA SUMATERA UTARA MELAUI "KOKOW PADI"

Sudah lama tidak membuat catatan di blog ini, kali ini saya coba untuk membuat catatan kecil dalam sebuah kegiatan Social Entrepreneurship, melahirkan sebuah wadah dimana mahasiswa mampu menampilkan kreatifitas dan inovasi mereka dalam bisnis. Maka lahirlah "Konkow Padi" yang di motori oleh UKM Center UNPAB Medan, dan di dukung oleh Kesultanan Kualuh dan Bedagai dalam meminjamkan lahan seluas 9000 m2 untuk dijadikan lokasi bisnis mahasiswa.

Dibawah ini foto-foto persiapan Konkow padi di Jalan Sultan Makmun Al Rasyid (d/h Brigjend Katamso) No. 69 Medan (ex Poltaks), 50 meter dari Istana Maimun, dan 200 meter dari Masjid Raya Al Maksum Medan.




































Tidak ada komentar:

Posting Komentar